Senin, 29 Juni 2015

Rahasia kecantikan wanita Bugis jaman dahulu

sejak jaman dahulu kala wanita sudah selalu memperhatikan kecantikannya dan bisa di bandingkan kecantikan wanita di jaman dahulu yang terlihat sangat anggun menawan dan auranya sangat terpancar. hal tersebut terlihat begitu tampak alami utamanya pada bagian kulit yang sangat cerah hingga memancarkan aura yang sangat memukau. bagai mana tidak semua kosmetik yang di gunakan semua di ramu secara tradisional dan tanpa sedikitpun unsur kimia sehingga menghasilkan hasil yang sangat sehat bagi kulit. dahulu kala di kerajaan bugis seperti Soppeng,Bone,Sidrap,Sengkang dan Kerajaan bugis lainnya yang terdapat di sulawesi selatan para ratu dan wanita-Wanita kerajaan sejak kecil di perkenalkan dengan kosmetik yang di kenal dengan nama Bedda' Lotong dimana kata bedda dalam bahasa indonesia yang berarti Bedak dan Kata Lotong yang berarti Hitam. namun sebenarnya bentuknya lebih menyerupai lulur yang dahulu kala di jadikan sebagai sabun untuk wanita bugis bahkan hingga saat ini beberapa masyarakat di daerah bone dan soppeng mewajibkan wanita yang hendak menikah wajib menggunakan bedda' lotong  selama sebulan sebelum menikah sebab di percaya dapat memancarkan aura kecantikan pada saat hari pernikahannya. beberapa ibu-ibu yang bersuku bugis dan saat ini telah berada di perantauan mugking setelah membaca artikel ini akan tersenyum teringat ibu mereka dahulu yang mengharuskan menggunakan bedak tersebut.

mari bersama menjaga serta melestarikan budaya kecantikan tradisional nusantara agar di kenal di seluruh dunia dan menjadikan sumber penghasilan sebagai agen bedda' lotong mabello

Tidak ada komentar:

Posting Komentar